MUSYAWARAH PERSIAPAN DESA BINAAN

MUSYAWARAH DESA

Sabtu, 19 Maret 2016
Pambawa Acara Amay Mey (Bendahara Desa)
Notolensi M. Hasan Basri (Ketua BPD)
Nara Sumber : Pambakal, Sekretaris Desa dan Ketua BPD.

Pada kesempatan kegiatan musyawarah Persiapan Desa Binaan terungkap, Kembali diusulkan 30 KK untuk Handil I Dalam RT 005, diusulkan gratis pemasngan leding, yang merupakan lanjutan program terdahulu pelaksanaan di Handil Katom RT 001, Handil Bapipih RT 002 dan Handil Kabuau RT 003.

Pada tahun ini ruangan untuk Badan Permusyawaratan Desa (BPD) akan dipenuhi.

Masalah utama dibahas, Review Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJMDes), Rencana Kerja Pembangunan (RKP), Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes), dimana Pambakal mengharapkan semuanya rampung paling lambat tanggal 25 Maret 2016 ini. dan Propil desa hari ini seharusnya diserahkan ke Kantor Badan Pemberdayaan Masyarakan dan Pemerintahan Desa (BPMPD).
Masalah data data yang sudah siap cetak antara lain : Struktur desa, data penduduk berdasarkan wilayah, umur status pekerjaan, pendidikan, Data penduduk miskin Penduduk Non Permanen, dll peta desa, Kepemilikan tanah












2 comments:

  1. Nah ini mksd uln dibelakang tadi luar biasa musyawrah di update nah mantaap lanjutkaaan ....

    ReplyDelete
  2. Ini inisiatif Pambakal Gusti Ahmad Sanusi

    ReplyDelete


Top